Pendidikan Karakter Menjadi Upaya Dalam Mengemakan Perdamaian Di Generasi Millenial

“Semakin tinggi ilmu seseorang, maka semakin besar rasa toleransinya” Demikianlah, petuah Abdurrahman Wahid—atau akrab disebut dengan Gus Dur—kepada masyarakat Indonesia, tentang urgensi sebuah toleransi pada ujung setiap pendidikan. Toleransi harus dimiliki setiap warga Indonesia, karena dengan toleransi yang dimiliki setiap individu akan membantu dalam menjaga perdamaian dan kesatuan Negara Kesatuan Republik…

Perdamaian dan Kedamaian

Perdamaian dan kedamaian berasal dari 1 suku kata yang sama yaitu damai. Damai sendiri mengandung banyak pertanyaan yang ingin ditanyakan oleh banyak orang. Ada 2 pertanyaan mendasar yang membentuk kata damai menurut saya yaitu Dari Mana? dan Apa Itu?. Pertama Apa itu damai, banyak orang didunia ini ingin mendeskripsikan damai tersebut. Salah satunya adalah saya.…